Minggu, 27 Juli 2014

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1435 H

Insya Alloh jika melihat kalender nasional maka Hari Raya Idul Fitri akan jatuh pada hari esok Senin 28 Juli 2014, namun masih menunggu hasil Isbat Kemenag nanti malam.
namun ijinkan kami dari O2 Band maupun personil O2 Band mengucapkan "SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1435 H"
"Minal aidzin Wal Faidzin, Mohon maaf lahir dan bathin"

bagi seluruh O2Lovers yang beragama Muslim, semoga di hari kemenangan ini dapat dijadikan momentum kebaikan dan kebersamaan dalam semua hal yang bersifat positif, dan tak lupa pula mari kita mendo'akan saudara kita di Jalur Gaza Palestina agar diberikan kekuatan dan ketabahan dalam menjalani cobaan yang sedang dialaminya, Amin Ya Robbal Alamin.
O2 Band
"Symphonic Trance Metal"

Minggu, 06 Januari 2013

Senin, 24 Desember 2012

- Juara 1 Festival Arransment Sunda 2010, Unigal
- Juara 1 Festival Band Launching Karang Taruna Artabaya, Pananjung Kota Banjar 2010
- Juara 1 Festval Band Se-Keresidenan Banyumas, STAIMA Purwokerto,2010
- Guest Star Ceremony SMK N 3 Banjar, 2010
- Opening Act Putih Band, Pekan Raya Banjar, 2010
- 10 Finalis LA LIGHT INDIEFEST 2010 Regional Bandung 20l0
- Juara 1 SBC Indie Banget 2010, SBC Radio. Banjar 2010
- Guest Star Ngabuburit Djarum Cokelat, Lakbok 2010
- Guest Star Ngabuburit Djarum Cokelat, Langen 2010
- Guest Star Ngabuburit Djarum Cokelat, Ciamis 2010
- Juara 1 Festval Harmoni, Majenang 2010
- Juara 2 Festival Band Tasikmalaya, Tifosi, 2010
- Guest Star Saturday Night with Langit 2010 Langensari
- 10 Finalis LA Starup 2011 Reg. Priangan Timur
- Guest Star Tahun Baru 2012 Langit Community
- Guest Star Band Competition Langit Community 2012
- Juara 1 Festival Band The Next Generation Shaollin Music Cilacap 2012
- The Best Bassis (Asyiek) Festival Band The Next Generation Shaollin Music Cilacap 2012
- The Best Drummer (Iwan) Festival Band The Next Generation Shaollin Music Cilacap 2012
- Juara 1 Festival Band Padaherang ( Sya'ir Community ), 02 Desember 2012
- The Best Bass (Asyiek) Festival Band Padaherang ( Sya'ir Community ), 02 Desember 2012
- The Best Guitar (Ivan) Festival Band Padaherang ( Sya'ir Community ), 02 Desember 2012

Profil

About O2 FIRE

Standing on 12 November 2008 in the city of West Java Banjar initiated by the 5 people who have in common in the field of music, the equation is finally formed a band called O2 with the formation of:

Ankgie: Vocal

Ivan: Guitar

Nawei: Keyboard

Asyiek: Bass

Iwan: Drum


Name O2 itself based on a philosophy of life, which is a symbol of Oxygen O2. As we know that oxygen is needed by living things in this world to be able to breathe. Based on this philosophy O2 finally chosen a name for our band in the hope of being an important part of the music industry with our band's existence.
At the beginning of Year 2013 O2 band name change, this is due to the release of O2 personnel Band 1 for personal reasons, the release of Ivan on Guitar Band O2 remaining made​​:

Ankgie: Vocal


Asyiek      : Bass

Nawei: Keyboard, Composer, Arranger

Iwan: Drum

O2 finally name our band also added a FIRE O2 with the intent that the music we play more heat with the meaning of the word more competitive. jg besides we change our music genre of Rock Progressive to Symphonic Trance Metal.


O2 FIRE

Berdiri pada 12 November 2008 di Kota Banjar Jawa Barat yang diprakarsai oleh 5 orang yang mempunyai kesamaan dalam bidang musik, dengan persamaan ini akhirnya membentuk suatu band yang dinamakan O2 dengan formasi :

Ankgie       : Vocal

Ivan          : Guitar

Nawei       :Keyboard

Asyiek      : Bass

Iwan         : Drum


Nama O2 sendiri berdasarkan filosofi kehidupan, dimana O2 merupakan simbol dari Oksigen. Seperti kita ketahui bahwa oksigen sangat dibutuhkan oleh makhluk hidup di dunia ini untuk bisa bernafas. Berdasarkan filosofi tersebut akhirnya nama O2 dipilih untuk band kami dengan harapan bisa menjadi bagian terpenting bagi industri musik dengan keberadaan band kami ini.

Pada Awal Tahun 2013 O2 Band mengalami perubahan nama, hal ini dikarenakan keluarnya 1 personil O2 Band dengan alasan pribadi, keluarnya Ivan pada Guitar membuat O2 Band tersisa :

Ankgie   : Vocal

Asyiek      : Bass

Nawei    : Keyboard, Composer, Arranger

Iwan     : Drum

akhirnya Nama O2 Band juga kami tambahkan menjadi O2 FIRE dengan maksud musik yg kita mainkan lebih panas dengan arti kata lebih bisa bersaing. selain itu jg kami merubah genre musik kami dari Rock Progressive menjadi Symphonic Trance Metal.

Untuk Informasi lebih jelas tentang O2 FIRE dan untuk download lagu-lagu O2 FIRE silahkan kunjungi blog kami di

http://o2fire.blogspot.comBASE CAMP :
Babakan, RT/RW 02/03, Kelurahan Muktisari, Kecamatan Langensari, Kota Banjar, Jawa Barat. 46343. (Acep A.D Sihombing)
Phone : (0265) 742886 / 085223954333
Email : ankgie.replika@gmail.com / ankgie_crush@yahoo.co.id

Senin, 07 November 2011

Video Klip O2 Band
Songs Title : Takkan Pernah Kembali
Model : Tya Martiana 
Location : Studio Kameswara Ciamis 
Editing : Indra Kameswara & Dan Q
Director : Indra Kameswara  & Dan Q
Producer : Kameswara Art Studio Ciamis
Copyright @2011

&

PERGILAH KASIH
Song & Lyric By Ankgie
Arransment By Ivan
Copyright @2010
Kameswara Studio Ciamis

Semua..yang pernah terjadi padaku
Biarlah menjadi kenangan masa lalu
Dan aku tak mau mengulang kembali
Cerita kisah kita yang telah kulupakan

Pergilah kasih..janganlah kembali
Ku tau inilah jalan takdir hidupku
Pergilah sayang..janganlah kembali
Ku tau inilah jalan terbaik bagiku..selamanya

Biar..biarlah semua berlalu
Kau yang tlah hancurkan semua tentang kita

Pergilah kasih..janganlah kembali
Ku tau inilah jalan takdir hidupku
Pergilah sayang..janganlah kembali
Ku tau inilah jalan terbaik bagiku..selamanya

Kini telah kutemukan
Calon pengganti dirimu
Yang mengerti aku, bukanlah dirimu…

Lagu ini bercerita tentang seseorang yang telah menerima kenyataan kalau dia telah ditinggalkan oleh kekasihnya, dan pada akhirnya rasa sakit tersebut dapat hilang setelah mendapatkan penggantinya.

Takkan Pernah Kembali
Copyright @2010
Song & Lyric By Ivan
Kameswara Studio Ciamis

Aku..
Lelaki yang pernah dihatimu
Yang slalu mencintai kamu selamanya…kamu

Aku..
Yang tak mungkin bisa kembali
Kembali bersama dirimu kau yang tlah pergi

Aku dan dirimu
Tak mungkin bisa
Kembali bersama tuk menjalin
Cinta yang abadi
Dirimu pergi meninggalkan aku
Tanpa bicara tuk selamanya

Lagu ini bercerita tentang seseorang yang dikhianati oleh pasangannya, walaupun seseorang tersebut masih mecintai pasangannya tapi ikatan kasih mereka tak mungkin pernah bisa kembali bersatu.

c box

Powered By Blogger
Twitter Delicious Facebook Stumbleupon More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | SharePoint Demo